Postingan

VISI & MISI Panti Asuhan Al Ikhwaniyah

VISI “Terwujudnya lembaga INTIFA (Cinta Yatim & Dhu'afa) yang professional dan berkualitas”. MISI Mewujudkan anak-anak yatim dan dhu'afa yang berkualitas melalui pendidikan formal dan keagamaan. Memberdayakan anak-anak yatim dan dhu'afa untuk tumbuh dan berkembang secara mandiri. Meningkatkan kualitas penghimpunan, pengelolaan, penyaluran dan pendayagunan dana Zakat, infaq shadaqoh wakaf secara amanah dan profesional. TUJUAN Terpenuhinya pendidikan dasar dan menengah anak-anak yatim dan dhu'afa. Terpenuhinya kebutuhan pangan dan sandang anak-anak yatim dan dhu'afa. Terselesaikannya pendidikan tingkat perguruan tinggi bagi anak-anak yatim dan dhu'afa yang berpotensi. Terbinanya anak yatim dan dhuafa dalam bidang keterampilan, kewirausahaan dan olah raga. Terbentuknya anak yatim dan dhuafa yang mandiri dan berguna bagi lingkungannya

PROFIL SINGKAT YAYASAN PANTI ASUHAN AL-IKHWANIYAH

Gambar
Yayasan Panti Asuhan Al-Ikhwaniyah adalah sebuah lembaga yang bergerak di bidang pendidikan, sosial, dan dakwah. Sejak kelahirannya di awal tahun 1970, lembaga ini sudah sangat dinantikan kehadirannya di tengah-tengah masyarakat yang ketika itu masih sangat terbelakang baik dalam bidang pendidikan, ekonomi dan sosial. Melihat kondisi masyarakat yang terbelakang tersebut, maka KH. Muhasyar H.Baran (Pimpinan & Pendiri) yang ketika itu baru saja pulang dari Panti Asuhan Temanggungan-Bogor, tergerak hatinya untuk memberikan mensyiarkan agama kepada masyarakat tentang pentingnya membantu anak-anak yatim dan dhu'afa. Dengan dukungan masyarakat dimulailah membuat sebuah asrama yatim putri. Namun ternyata pembangunan asrama yatim putri ini tidak berjalan sesuai harapan. Karena kendala yang dihadapi terutama keuangan yang menyebabkan terhentinya pembangunan tersebut dalam beberapa tahun. Pada tahun 1989 Yayasan Panti Asuhan Al-Ikhwaniyah akhirnya diresmikan dan terdaftar dalam akte nota

Sedekah di bulan Rajab

Gambar

No. Rekening Panti Asuhan Al Ikhwaniyah

Gambar
BCA : 4740328200 BRI. :. 0120-01-020036-50-2 Mandiri : 164-000-1513-00-3 Rek. An. Yayasan Panti Asuhan Al Ikhwaniyah

Info Al Ikhwaniyah

 Alamat Jl. Panti Asuhan No.73 RT 03/05 Kp.Ceger jurangmangu barat pondok aren tangerang selatan (021)73443575